Berdasarkan hasil Polling, saya akan memberikan perhitungan Damage
dan DPS antara Raven dan Ripper. Kemungkinan besar orang akan mengira
Raven bisa unggul jauh dibandingkan Ripper, tetapi itu semua belum
tentu. Hal tersebut dikarenakan Ripper memiliki keunggulan Self Buff yang
lebih banyak dibandingkan Raven. Selain itu, saya tidak menghitung
damage Cripple Punisher (Ultimate Skill Ripper) setelah update Ripper
Boost.
Raven memiliki serangan element Dark, sedangkan Ripper element
Fire. Raven memiliki skill pasif level 65 yaitu (+10% dark attack),
sedangkan Ripper memiliki skill pasif level 65 (+10% fire attack) dan
Arsonist (+26% fire attack). Oleh karena itu, ada kemungkinan bila
equipnya disetarakan Ripper bisa mengungguli Raven.
Penjelasan Awal:
- Attack Power yang saya gunakan dalam perhitungan ini adalah 30000
- Set Equip atau Jade untuk keduanya diasumsikan tidak bermain Element, tetapi Attack Power.
- Def Monster = 15790 (-23% serangan)
- Damage tidak termasuk Kritikal
DAMAGE RAVEN Vs RIPPER
RAVEN
RIPPER
Keterangan Perhitungan Damage:
- Crippler Punisher : 10x Board Damage
- The End : 33x Board Damage
- Fan of Edge: 6x Board Damage
- Rain Drop : 8x Board Damage
- Rake : 10x Board Damage
- Rake EX: 16x Board Damage
- Open Edge EX, Applause EX, dan Punishment EX dikalikan 1.3
- Shift Blow EX dikalikan 1.5
- Camouflage EX, Blade Runner EX dan Izuna Drop EX dikalikan 1.3
- Rain Drop dan Mortal Blow ditambahkan perhitungan bila level 16 (Skill Ring +1)
- Shadow Hand dan Dirty Trick dikalikan 1.25 untuk level 6 ke atas.
- Applause dalam kondisi tertentu damagenya bisa 2x lipat, namun dalam perhitungan ini saya menggunakan damage normalnya.
DAMAGE RAVEN VS RIPPER FULL BUFF
RAVEN
RIPPER
Keterangan Full Buff:
- Applause/Punishment = -10% Def Boss, sehingga 15790 x 90% = 14211 (-21% serangan)
- Raven dan Ripper Pasif Level 65 = +10% Element Attack
- Ripper Buff (Arsonist) = +26% Fire Attack
- Fade Level 11 = 35% Attack Power
DPS RAVEN Vs RIPPER
RAVEN
RIPPER
Keterangan perhitungan DPS:
- Cooldown Camouflage pada level 6, 11 dan 16 berkurang 2 detik.
- Cooldown tidak termasuk Skill Plate Cooldown
DPS RAVEN Vs RIPPER FULL BUFF
RAVEN
RIPPER
Keterangan Full Buff:
- Applause/Punishment = -10% Def Boss, sehingga 15790 x 90% = 14211 (-21% serangan)
- Raven dan Ripper Pasif Level 65 = +10% Element Attack
- Ripper Buff (Arsonist) = +26% Fire Attack
- Fade Level 11 = 35% Attack Power
- Asumsikan semua Buff/Debuff diatas adalah permanen (tidak ada cooldown)
RAVEN Vs RIPPER DAMAGE COMPARISON
Keterangan:
- Average All Skill : Rataan semua skill serangan
- Avarage Dark Skill : Rataan semua skill serangan Dark
- Average Fire Skill : Rataan semua skill serangan Fire
- Average Top 5 Dark Skill: Rataan 5 skill Dark dengan damage terbesar
- Average Top 5 Fire Skill: Rataan 5 skill Fire dengan damage terbesar
RAVEN Vs RIPPER DPS COMPARISON
Keterangan:
- Average All Skill : Rataan semua skill serangan
- Avarage Dark Skill : Rataan semua skill serangan Dark
- Average Fire Skill : Rataan semua skill serangan Fire
- Average Top 5 Dark Skill: Rataan 5 skill Dark dengan damage terbesar
- Average Top 5 Fire Skill: Rataan 5 skill Fire dengan damage terbesar
Kesimpulan:
Raven memiliki keunggulan Damage/DPS pada perhitungan normal,
sedangkan Ripper memiliki keunggulan pada saat Full Buff. Hal tersebut
dikarenakan Ripper memiliki Arsonist (Fire Attack +26% pada level 6),
sehingga semua skill Fire damagenya akan meningkat 26%. Hasil mungkin
akan berbeda bila Raven bermain Full Dark.
Ripper merupakan job dengan serangan jarak dekat (melle),
sehingga skillnya memiliki area tidak besar dan casting time skillnya
pun agak lama. Hal tersebut akan menyulitkan untuk Ripper agar dapat
melakukan Full Hit di Nest/Raid. Oleh karena itu, Raven masih bisa
mengungguli Ripper dalam melakukan serangan di Nest.
Sumber : http://dragonesia.blogspot.com